-->

Sunday, July 2, 2017

Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S8+ Plus 2017

Samsung Galaxy S8+ Plus 2017

Untuk menemani Samsung Galaxy S8 yang akan dirlis dalam waktu dekat ini, Samsung juga sudah mempersiapkan satu lagi smartphone Flagshipnya yaitu Samsung Galaxy S8+. Secara Fisik S8+ ini mengadopsi konsep yang sama seperti S8 yang mampu tampil cantik dengan bezel super tipis dengan berbalutkan material metal & Glass serta dilapisi dengan pelindung layar Corning Gorilla Glass 5.

Untuk jeroanya S8+ ini masih sama seperti Galaxy S8 yang menggunakan Chipset tercepat saat ini yaitu Exynoss 8890 Octa yang akan dipadukan dengan GPU Mali-G71 MP20 sebagai pengolah Grafisnya serta RAM berkapasitas 4 GB untuk menjalankan Os Adroid versi terbaru dari Google yaitu 7.0 Nougat. Lantas seperti apa spesifikasi yang ditawarkan oleh Samsung Galaxy S8+, Yuk kita kupas selengkapnya dibawah ini.

SPESIFIKASI
HARGA 13 Jutaan Rupiah
JARINGAN
GSM / CDMA GSM
Dual SIM Ya
Jenis SIM Nano SIM
GPRS Ya
EDGE Ya
3G / HSDPA Ya
4G LTE Ya , Cat16 1024/150 Mbps
DESAIN
Dimensi 159.5 x 73.4 x 8.1 mm
Berat 173 gram
Material Frame Metal + Cover Glass
LED Notifikasi Ada
Fitur Samsung Pay (Visa, MasterCard certified)
IP68 certified
LAYAR
Jenis Super AMOLED
Lebar 6,2 Inchi
Resolusi 1440 x 2960 pixels
Kerapatan ~529 ppi
Proteksi Corning Gorilla Glass 5
3D Touch (home button only)
Always-on display
TouchWiz UI
HARDWARE
Chipset Exynoss 8890 Octa
CPU Octa-core (4×2.3 GHz & 4×1.7 GHz)
GPU Mali-G71 MP20
RAM 4 GB
MEMORY
Internal 64 GB
Eksternal 256 GB
ANDROID
Android Os v7.0 Nougat
Skin Grace UX
KAMERA UTAMA
Resolusi 12 MP
Autofocus Ya ( Dual Pixels Autofocus )
LED Flash Ya
OIS Ya
Video 2160p@60fps
KAMERA DEPAN
Resolusi 8 MP
LED Flash Tidak
Autofocus Ya
KONEKTIFITAS
Wifi Ya
Dual Band Ya
Wifi Direct Ya
Bluetooth Ya
Infrared Ya
NFC Ya
USB Ya ( Type-C 1.0 )
SENSOR
Accelerometer Ya
Ambient Light Ya
Proximity Ya
Compass Ya
Gyroscope Ya
Barometer Ya
Finger Print Sensor Ya
Retina Scanner Ya
BATERAI
Jenis Li – lon
Kapasitas 3500 mAh
Fast Charging Ya
Wireles Charging Ya
Non-Removable Ya

Lantas dimana bedanya, Iya perbedaan yang paling mencolok terletak pada Layar yang sebelumnya kita temukan 5,8 inchi Kali ini akan diperlebar menjadi 6,2 inchi. Tidak lupa Samsung juga juga sudah membekali smartphone terbarunya ini dengan kamera canggih beresolusi 12 MP Lengkap dengan  Dual Pixels Autofocus, OIS , LED Flash serta kamera depan dengan kemampuan 8 MP +Autofocus. Dan untuk mengoptimalkan kinerja Samsung Galaxy S8+ ini sudah ditunang baterai berkapasitas 3500 mAh yang mampu bertahan cukup lama pada saat digunakan berbeda dengan Samsung Galaxy S8 yang hanya berkapasitas 3000 mAh.

Nah Demikianlah referensi terbaik dari kami mengenai Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S8+ Plus 2017 yang kami sampaikan berdasarkan info terpercaya. serta jangan lupa tinggalkan Komentar dan saran di Kolom yang sudah disediakan.
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post
 
banner

Delivered by FeedBurner