![]() |
Harga dan Spesifikasi Lenovo P2 Turbo 2017 |
Lenovo pada bulan April 2017 resmi merilis smartphone Android terbaru bernama ” Lenovo P2 ” di Indonesia untuk bersaing dipasar smartphone kelas menengah. Lenovo P2 datang dengan menawarkan tampilan sangat mewah dan berkelas dengan mengusung desain bodi full metal.
Kemudian untuk spesifikasi juga sangat menawah, dimana Lenovo P2 hadir dengan menawarkan baterai dengan daya besar 5100 mAh yang diklaim memiliki kemampuan bertahan dalam durasi waktu dua hari dalam pemakaian normal. Menariknya lagi, baterai Lenovo P2 sudah dilengkapi teknologi canggih Fast Charging yang berfungsi untuk membantu pengisian daya baterai lebih cepat.
Bagian layar, Lenovo P2 hadir dengan membawa layar luas 5.5 inci dengan resolusi 1080 x 1920 pixels yang dipadukan dengan teknologi layar canggih super AMOLED yang artinya akan mampu memberikan kenyamanan saat digunakan untuk sosial media seperti BBM, LINE, FB, dll atau digunakan untuk main game.
Sementara untuk bagian kamera, Lenovo P2 hadir dengan membawa kamera belakang 13 MP lengkap dengan teknologi canggih seperti phase detection autofocus dan dual-LED ( dual tone ) Flash yang pasti mampu menangkap momen dengan baik meskipun dalam kondisi kurang cahaya. Dan menariknya lagi, kamera belakang Lenovo P2 ini mampu merekam video dengan resolusi 2160p@30fps.
Dan untuk bagian kamera depan, Lenovo P2 hadir dengan membawa kamera depan 5 MP yang cukup optimal saat digunakan untuk selfie. Lalu untuk bagian OS, Lenovo P2 sudah berjalan pada sistem operasi Android v6.0 Marsmallow yang saat ini sudah mendapat upgrate menjadi OS Android v7.0 Nougat.
Kemudian untuk menyokong kinerja smartphone lebih cepat, Lenovo P2 sudah ditenagai prosesor Snapdragon 625 yang didalam terdapat CPU Octa Core 2.0 GHz yang disokong RAM 3/4 GB. Sementara untuk bagian jaringan dan penyimpanan, Lenovo P2 sudah mendukung jaringan 4G LTE yang merupakan jaringan tercepat dan terkuat saat ini.
Nah buat kalian yang tertarik dengan smartphone terbaru dari Lenovo ini, berikut kami akan memberikan referensi Harga Lenovo P2 dan spesifikasi lengkapnya :
SPESIFIKASI | |
HARGA | 4,4 Jutaan Rupiah |
JARINGAN | |
GSM / CDMA | GSM |
Dual SIM | Ya |
Jenis SIM | Nano-SIM |
GPRS | Ya |
EDGE | Ya |
3G / HSDPA | Ya |
4G LTE | Ya |
DESAIN | |
Dimensi | 153 x 76 x 8.3 mm |
Berat | 177 gram |
Material | Metal |
LED Notifikasi | Ada |
LAYAR | |
Jenis | Super AMOLED Capacitive |
Lebar | 5,5 Inchi |
Resolusi | 10800 x 1920 pixels |
Kerapatan | ~401ppi |
Proteksi | Corning Gorilla Glass 3 |
HARDWARE | |
Chipset | Snapdragon 625 |
CPU | Octa-core 2.0 GHz Cortex-A53 |
GPU | Adreno 506 |
RAM | 3/4 GB |
MEMORY | |
Internal | 32/64 GB |
Eksternal | 256 GB |
ANDROID | |
Android | OS Android v6.0 Marshmallow |
Skin | – |
KAMERA UTAMA | |
Resolusi | 13 MP |
Autofocus | Ya ( Phase Detection Autofocus ) |
LED Flash | Ya ( Dual LED Flash ) |
OIS | Tidak |
Video | 1080p@30fps |
KAMERA DEPAN | |
Resolusi | 5 MP |
LED Flash | Tidak |
Autofocus | Tidak |
OIS | Tidak |
KONEKTIFITAS | |
Wifi | Ya |
Wifi Direct | Ya |
Dual Band | Ya |
Bluetooth | Ya |
Infrared | Tidak |
NFC | Ya |
FM Radio | Tidak |
USB | Micro USB v2.0 |
USB OTG | |
SENSOR | |
Accelerometer | Ya |
Ambient Light | Ya |
Proximity | Ya |
Compass | Ya |
Gyroscope | Ya |
Fingerprint | Ya |
BATERAI | |
Jenis | Li – Ion |
Kapasitas | 5100 mAh |
Removable | Tidak |
Fast Charging | Ya |
Satu lagi perangkat smartphone yang disajikan oleh vendor Lenovo mobile untuk menempati Line-up kelas menengah yakni Lenovo P2 Turbo. Untuk harga jual smartphone ini hanya berada dikisaran 4,4 Jutaan saja yang terbilang sebanding dengan spesifikasi , fitur dan penampilan yang ditawarkannya. Semenarik apa sih Lenovo P2 Turbo ini ?
Secara penampilan memang tak perlu diragukan lagi akan kemewahannya bermaterialkan body all metal, Apalagi untuk sisi layar juga begitu mendukung 5,5 inchi HD AMOLED beresolusi 1080 x 1920 pixels serta proteksi Corning Gorilla Glass 3 agar tidak mudah tergores. Dan untuk sistem operasi akan menjalankan OS cantik v6.0 Marshmallow.
Kelebihan Lenovo P2 Turbo
- Layar 5.5 inchi resolusi Full HD sangat optimal buat Navigasi menu dan streamingan setiap harinya.
- Teknologi Super AMOLED yang menawarkan tampilan gambar yang lebih tajam & jernih.
- Sudah dilapisi akan pelindung layar Corning Gorilla Glass agar tidak mudah lecet maupun tergores.
- Sudah mendukung fitur Fingerprint sensor untuk melindungi data privasi anda.
- Mendukung DualSIM Card dan konektifitas kenceng 4G LTE.
- Tampilan antar muka yang lebih responsif dan lebih mewah dengan v6.0 Marshmallow.
- Kinerja yang sangat tangguh dengan Chip Snapdragon 625, CPU Octa core 2,0 GHz, dan GPU Adreno 506.
- Multitasking sangat mulus dengan kapasitas RAM 3/4 GB.
- Hasil bidikan kamera belakang sangat bagus dengan 13 MP +Dual-LED Flash & AF.
- Selfie dan Video Call dengan lensa kamera depan 5 MP.
- Storage internal penyimpanan terbilang luas dengan kapasitas 32/64 GB.
- Baterai sangat awet dan berkapasitas jumbo 5100 mAh yang didukung Fast Charging.
Kekurangan Lenovo P2 Turbo
- Kamera depan minus Flash yang membuat selfie dikeadaan minim cahay kurang sempurna.
- Tidak dilengkapi dengan sertifikat IP68 (Tahan Air)
- Baterai Non Removable atau tidak dapat dilepas
Nah demikianlah Harga dan Spesifikasi Lenovo P2 Turbo yang berhasil kami rangkum dari berbagai sumber yang terpercaya. Kami akan memberikan informasi Spesifikasi Lenovo P2 Turbo seakurat dan sedetail mungkin. Namun jika Anda menemukan spesifikasi yang salah, mohon tinggalkan pesan dikolom yang telah tersedia. Terimakasih sudah berkunjung dan Semoga bermanfaat.